MAHASISWA KKNS 03 BERIKAN PENYULUHAN DAN CEK KESEHATAN BERSAMA BIDAN BENG POTE DI DESA GENTENG KEC.KONANG



MAHASISWA KKNS 03 BERIKAN PENYULUHAN DAN CEK KESEHATAN BERSAMA BIDAN BENG POTE DI DESA GENTENG KEC.KONANG
Kegiatan kuliah kerja nyata (KKNS)03 oleh mahasiswa STAMIDIYA memberikan layanan kesehatan kepada masyarakat Genteng.melalui bidang kesehatan,dilaksanakan penyuluhan cek kesehatan gratis. Bersama poli desa sebagai mitra, mahasiswa KKNS melaksanakan kegiatan tersebut pada warga sekitar dusun berkongan desa genteng.
Warga desa genteng yang mayoritas petani yang mana warga setiap hari selalu kesawahnya dan wsrga tersebut tidak pernah kenal panas dan hujan maka kondisi ini yang ditakutkan akan berdampak pada kesehatan masyarakat genteng.Hal ini yang melatarbelakangi diadakannya penyuluhan sebagai tindakan awal untuk mencegah penyakit terhadap masyarakat genteng.
Kegiatan yang dimulai pukul 08:00 WIB diawali dengan mendata kehadiran lansia dan ibu balita.para lansia dicek kesehatannya oleh petugas kesehatan bersama mahasiwa KKNS 03 yang bekerja sama dengan bidan dusun bengpote untuk pencegahan penyakit apapun.kemudian dilakukan penyuluhan secara personal oleh bidan bengpote dan mahasiswa KKNS kepada tiap warga yang diukur tensinya.
Bersama masyarakat memberi manfaat KKNS 03 DESA GENTENG KEC.KONANG

Posting Komentar

0 Komentar